PANTAI TELAWAS DIDOMINASI BATUAN KARANG YANG BERANEKARAGAM

Pantai Telawas adalah salah satu destinasi wisata di Pulau Lombok, pantai ini terlihat sangat eksotis dan unik dengan didominasi oleh batuan karang yang bentuk dan ukurannya yang beraneka ragam.

Saat berkunjung ke Pantai Telawas traveler akan melewati jalan yang di kanan kirinya terdapat persawahan yang di tanami buah semangka dan jagung, setelah sampai di parkiran traveler tida lansung diperlihatkan dengan pantainya namun akan menaiki dan menuruni anak tangga terlebih dahulu.

Setelah itu traveler akan diperlihatkan dengan keindahan pantainya yang jalan turun nya di hiasi oleh rerumputan yang agak panjang dengan warna rumputnya yang hijau membuat pantai ini menjadi makin indah dan alami, pemandangan pantai yang eksotic dan indah membuat siapa saja yang berkunjung akan di buat terpesona oleh ke exsotisannya.

Keindahan pantai telawas

Pemandangan pantai di Pulau Lombok cenderung menghadirkan keindahan yang polos dan datar namun akan berbeda dengan Pantai Telawas, laskap Pantai Telawas terlihat unik yang terdiri dari komposisi karang dan gugusan pulau-pulau kecil yang mirip dengan Raja Ampatnya Lombok yang menjadi daya tarik utama Pantai Telawas.

gelombang laut Pantai Telawas cukup besar menerjang karang yang masih berdiri kokoh dan sebagian airya terjebak di sela-sela karang sehingga membentuk kolam alami dengan airnya yang jernih membuat traveler yang berkunjung ingin menikmati kesegaran air nya pantai ini juga memiliki hamparan pasir yang putih agak kekuningan dan pengunjung pantai ini cukup sepi cocok untuk yang mau mencari ketenangan.

LOKASI PANTAI TELAWAS
Pantai Telawas terletak di desa Mekar Sari Kecamatan Peraya Barat, Kabupaten Lombok Tengah Nusa Tenggara Barat.

AKSES DAN JARAK PANTAI TELAWAS

Akses jalan Pantai Telawas sedang di perbaiki dan cukup exstrime dengan akses jalannya yang bebatuan menyulitkan traveler untuk berkunjung ke Pantai Telawas dan disarankan untuk para  traveler agar menggunakan kendaraan roda dua karena akses jalannya yang tidak mendukung untuk di akses oleh kendaraan roda empat dengan menempuh jarak sekitar 51 kilometer dari Kota Mataram dengan memakan waktu kurang lebih 1 jam 11 menit sedangkan dari Bandara Internasional Lombok hanya menempuh jarak sekitar 26 kilometer dengan memakan waktu kurang lebih 48 menit.

JAM OPERASIONAL PANTAI TELAWAS
Jam operasional Pantai Telawas mulai buka pukul 05.00 hingga pukul 17.00 WITA dan dibuka setiap hari.

FASILITAS PANTAI TELAWAS

Lokasi Pantai Telawas jauh tersembunyi dengan kontur perbukitan karang serta jaraknya yang lumayan jauh dari perdesaan membuat fasilitas pantainya belum begitu memadai dan fasilitas yang ada hanyalah parkiran, toilet dan gazebo dan tidak terdapat warung yang berjualan jadi traveler harus membawa konsumsi dari rumah atau bisa membelinya.
BIAYA YANG DI KELUARKAN
  -Biaya masuk destinasi wisata: 5.000/motor (wajib)
  -Biaya parkir: 5.000/motor (wajib)

Share!


TESTIMONIAL DARI TAMU KAMI

  • What an amazing experience! Our guide, Giri, was absolutely fantastic! His knowledge of the island's history, culture, and nature was impressive. He took us to 3 Gilis snorkelling viewpoints. He also “held” my 5yr old daughter in the water while I snorkelled. His friendly and caring attitude made us feel like we were exploring with a friend. He even shared some local secrets and tips that made our trip even more special. We highly recommend Giri to anyone looking for a genuine and unforgettable experience in Lombok. Thank you, Giri & Friends, for an incredible adventure!

    media thumbnail 0media thumbnail 1media thumbnail 2media thumbnail 3media thumbnail 4
    Yani Andin Avatar Yani Andin
    July 2, 2024

    Although we did not go on the tour due to sickness elsewhere, the staff and team were truly helpful, responsive and patient. We were going to book a 4 days 3 nights tour. Their package they offered was excellent, and they gave excellent explanation of it. I would really recommend talking to them and finding a great package. Look forward to booking them next time. Thank you team!

    Kevin Tan Avatar Kevin Tan
    November 2, 2024

    Trip yang menyenangkan bersama Lombok experience..Tour guide, Driver, boatman dan tim lainnya yg ramah,baik dan profesional..Terima kasih sudah bikin liburan kita ngga terlupakan. Sampai ketemu lg di trip lombok selanjutnya 🥰

    media thumbnail 0media thumbnail 1media thumbnail 2media thumbnail 3media thumbnail 4
    febriati kurnia Avatar febriati kurnia
    August 2, 2024
  • Nice!!! Dari awal ambil paket trip ke lombok tengah di kawal sama pak Ajik. Top servis, bakk ramah, dan informatif sekaliii Yg kedua ambil palet whaleshark di pandu bli Dewa, kak Jun, mas giri and pak bambang and worth every peny! Dapet hotel bagus banget, trus di jamin dpt foto estetik!!! Good job lombok experience!

    media thumbnail 0media thumbnail 1media thumbnail 2
    novia purnamasari Avatar novia purnamasari
    November 2, 2024

    Mantap. Layanan sangat baik. Semoga Lombok Experience terus maju. 100% puas hati.

    Joe Nazif Avatar Joe Nazif
    June 2, 2024

    Lombok experience service memuaskan.. tour guide nya oke, fasilitas nya ok.. keren 👍🏻

    media thumbnail 0
    Dinda Putri Avatar Dinda Putri
    November 2, 2024
  • Mantap betul ✨✨✨👍

    media thumbnail 0media thumbnail 1
    Dharma Patti Avatar Dharma Patti
    August 2, 2024

    Paket empat hari tiga malam (4H3M) serasa kurang, dan masih ingin berlama lama menikmati pulau lombok bersama Lombok Experience, akhirnya tambah paket harian ke kawasan Gili Nanggu padahal di hari sebelumnya sudah tambah paket snorkeling di Gili Trawangan, Urusan perut dijamin bakal kekenyangan setiap kali makan, hahaha Guide Tour asik diajak ngobrol kata orang jawa koyo konco dewe (seperti sahabat karib) Malah dapat private training jadi pilot drone sama Mas Ifan padahal drone ku kelas menengah kebawah beda kelas dibanding drone punya lombok experience hehehe, thanks banget pokoknya Mas Ifan Thanks juga buat Mas Eki dan Mas Giri Kalian harus temani kami lagi kalau naik Gunung Rinjani biar rame, Terimakasih Lombok Experience, sukses selalu

    media thumbnail 0media thumbnail 1media thumbnail 2media thumbnail 3media thumbnail 4
    Muharwan MU Avatar Muharwan MU
    August 2, 2024

    Thanks lombok experience team for making the tour a memorable experience.

    Norulizawati Zainuddin Avatar Norulizawati Zainuddin
    July 2, 2024
  • Sangat puas private trip pake jasa Lombok experience..dipandu TL yang sopan dan driver yang komunikatif..semua keinginan kita terpenuhi..yg paling ok snorkling nya bikin nagih..next semoga kita bisa snorkling di Gili lainnya ya..bersama Lombok Experience tentunya..

    Kamilia Hidayahtullah Avatar Kamilia Hidayahtullah
    August 2, 2024

    We can’t stop laughing and smiling. Jun and dewa is friendly and very accommodating. If there is more stars to give I would.

    jason ivandy Avatar jason ivandy
    August 2, 2024

    Lombok karunia Tuhan YME dg keindahan alam yg mempesona, harus pelihara dan dijaga kelestariannya spy anak cucu kita bisa menikmati keindahannya. Lombok Experience recomended, terima kasih sudah membawa kita explore keindahan laut da budaya Lombok

    media thumbnail 0media thumbnail 1media thumbnail 2media thumbnail 3media thumbnail 4media thumbnail 5media thumbnail 6media thumbnail 7
    Choirul Uyun Avatar Choirul Uyun
    June 2, 2024
Testimoni Lainnya


Baca Lainnya


CS Lombok Experience
Online
CS Lombok Experience
Haloo!
Ada yang bisa dibantu?
Mulai Chat
Halo, Ada yang bisa kami bantu?